06 Juli 2021

opini musri nauli : Lampu Togok - Manusia Bagian dari Alam

 

Memang manusia ditugaskan menjadi pemimpin untuk mengelola alam. 


Namun manusia tergantung dengan alam. Bukan sebaliknya. 

Alam tidak memerlukan manusia untuk mengaturnya. Alam mempunyai Aturan tersendiri. 


Sehingga manusia harus mampu menyesuaikan dengan alam. 


Bukan sebaliknya. 


Apabila manusia yang bertugas untuk menjadi Pemimpin di alam, namun kemudian merusaknya. 


Maka alam kemudian menghukum manusia.