31 Desember 2021

opini musri nauli : Resonansi 2021

 

Menurut kamus besar bahasa Indonesia (online), arti kata “re-so-nan-si” adalah dengungan, gema atau getaran suara. Dapat juga diartikan sebagai peristiwa turut bergetarnya suatu benda karena pengaruh getaran gelombang elektromagnetik luar. 


Kata “resonansi” sering juga dlekatkan sebagai kata setiap akhir tahun. Ataupun sebagai kata yang menghubungkan sebuah peristiwa Penting dalam kurun waktu tertentu. 

opini musri nauli : Islam di Jambi

 

Beberapa waktu yang lalu, Al Haris sebagai Gubernur Jambi menerima kedatangan tamu Rektor Universitas Internasional Africa Sudan dan Pengurus Pondok Pesantren Al Kinanah Jambi, serta Tamu Kehormatan UIN STS Jambi. 


Kedatangan tamu yang datang ke Jambi mengingatkan bagaimana Jambi berkesempatan untuk menjadikan Jambi sebagai Kajian Islam sebagai salah satu Rujukan. 

30 Desember 2021

opini musri nauli : Hak Guna Usaha (2)

 


Sebagaimana telah dijelaskan pada edisi sebelumnya berkaitan dengan Hak Guna Usaha (HGU), didalam pasal 29 UU No. 5 Tahun 1960, “Hak guna-usaha diberikan untuk waktu paling lama 25 tahun”. Dapat juga Diberikan untuk waktu paling lama 35 tahun.  Dan dapat diperpanjang dengan waktu tertentu. 


Definisi HGU adalah  Hak guna-usaha adalah hak untuk mengusahakan tanah yang dikuasai langsung oleh Negara, dalam jangka waktu tertentu.

Lembayung senja

 


Dermaga selalu setia menunggu kapal khan yg bersandar..
Kapal khan bersandar di dermaga yg sama.. Selalu..

Seperti mentari yg selalu menunaikan janji.. Menyimari bumi setiap hari..

Resonansi akhir tahun, Tanjung Tinggi, akhir tahun 2021..

28 Desember 2021

10 tahun

 

10 tahun yg lalu, aku menjadi penyaksi perlawanan mereka.. mereka berhasil menutup perusahaan..
Skrg perusahaan mulai mengusik sarang lebah itu..
skrg generasi muda yg melakukan perlawanan..

27 Desember 2021

opini musri nauli : Hak Guna Usaha


Setelah di edisi sebelumnya membahas tentang Hak Milik, maka kali ini kita membicarakan tentang Hak Guna usaha (HGU). 


Didalam UU No. 5 Tahun 1960, Hak Guna Usaha adalah salah satu hak yang diakui sebagai hak atas Tanah (Pasal 16 ayat (1) huruf b). 

25 Desember 2021

opini musri nauli : Infrastruktur (6)

 


Belum hilang rasa kaget menikmati perjalanan dari Jambi - Muara Bulian melalui Ness, kali ini perjalanan ke Bangko melalui Tebo dan Muara Bungo tidak dapat dihindarkan. Selain harus mampu dulu ke Tebo dengan satu urusan, rasanya pengen juga menikmati perjalanan Jambi-Bungo. Perjalanan yang cukup lama setelah tidak dilalui. 


Alangkah kagetnya saya. Jalan Jambi - Muara Bungo yang sempat mengalami beberapa lubang yang sempat mengganggu ternyata mulai mulus. Mulai enak dinikmati. 

23 Desember 2021

Pemeriksaan Setempat

 


Untunglah dulu jadi pecinta alam.. tau sedikit dasar2 pemetaan..
Dengan melihat kode2 angka, bisa lgsg terbaca posisi.. sekaligus konfirm dengan GPS dan avenza..


Eh, lgsg diminta para pihak untuk membuat resume..

22 Desember 2021

E book

 

Terlalu bnyk kisah dibalik kegiatan ini.. ada pergumulan ide.. ada pertarungan pemikiran.. ada adu gagasan..

21 Desember 2021

Launcing Laporan Assessment

 


Membicarakan "Sanak" sebagai panggilan dan ikrar dari masyarakat Melayu Jambi kepada masyarakat di Air Hitam dan Bukit 30 adalah bagian dari proses panjang.


Hasil assesment ini terlalu sayang cuma jadi dokumen untuk memotret kehidupan.